Ciri - Ciri Hamster Yang Hamil :
* Makan dan minum akan meningkat lebih banyak dari biasanya.
* Puting susu akan terlihat jelas, biasanya 1-2 hari sebelum melahirkan.
* Kalo di pegang perutnya terasa ada benjolan.
* Badannya jadi membesar di bagian perutnya seperti buah pir.
* Jadi lebih agresif dan sering menyerang pejantan.
* Hamster jantannya dipisah dari hamster betina sebelum hamster betina melahirkan .
* Masa hamil tergantung dari jenis hamster itu sendiri.
Contoh Gambar :
Sabtu, 13 November 2010
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
3 komentar:
wkwkwkwk
Minta nomer hapena.. Nuhun.
Posting Komentar